//
archives

Archive for

Tangguhku Terlambat Bicara (1)

“Hey, aku Angga kamu siapa?” seorang anak balita bertanya pada Tangguh. Yang ditanya hanya diam membisu, mulutnya dimonyong-monyonhkan seolah ingin menjawab pertanyaan temannya tapi tak ada satupun kata yang keluar. Aku yang mengawasinya dari jauh tak kuasa menahan air mata.

Gifted Disinkronitas (Berbakat dan Bermasalah)

Sorang anak berlari kesana-kemari nggak ada capeknya, perilakunya susah diarahkan oleh sang guru di dalam kelas, tidak mau belajar bahkan memegang pensilpun tak mau. Bicaranya belum normal sangat jauh dengan kemampuan bicara anak seusianya. Dia tidak mau mengikuti pelajaran di sekolah, nilainya anjlok amburadul, sehingga disekolah oleh guru dan teman-temannya dia dicap sebagai anak bodoh, … Continue reading »

Selamat (Datang) Bulan Ramadhan

Ramadhan sebentar lagi… laa..la..laaa Ayo kita sambut dengan penuh semangat dan antusias, tak lupa persiapkan jiwa dan raga untuk bisa semaksimal mungkin beribadah di bulan seribu bulan ini 🙂 Dan tak lupa tularkan juga virus ini ke anak-anak, agar mereka mengenal, mencintai dan bahagia dengan ibadah Ramadhannya. Ada banyak cara, misalnya mengajak diskusi tentang ramadhan, … Continue reading »

Ayam Bakar plus Goreng

Suatu sore papa dhanank pulang bawa oleh-oleh ayam bakar manis (bumbu kecap). Buatku sih termasuk enak juga, cuma kalo boleh milih aku lebih suka ayam bakar yang puwedasss :D. Whatever, suami dan anak-anak doyan banget, “mama bikin ayam bakar kayak gini dong”. Penasaran, aku minta diajak beli ayam bakar di beji tersebut. Oww..owww ternyata oh … Continue reading »